Read more about the article PERINTAH BERQURBAN DALAM AL-QUR’AN
perintah berkorban dalam al-quran ustadz dahlan

PERINTAH BERQURBAN DALAM AL-QUR’AN

 

 Perintah berqurban dalam Al-Qur’an telah dituangkan melalui firman Allah SWT dalam Surat Al-Kautsar ayat 2 sebagai berikut:

Al Kautsar ayat 2 insan mandiri

“Maka Dirikanlah shalat Karena Tuhanmu dan berqurbanlah.” (Al-Kautsar: 2)

Dalam surah Al Kautsar ayat 2 ini,  Rasullullah saw diarahkan untuk mensyukuri nikmat sebagai hak yang pertama. Yakni, hak keikhlasan dan kemurnian ibadah hanya tertuju kepada Allah dengan menunaikan shalat dan menyembelih qurban dan ikhlas karena-Nya.

Perintah berkurban dalam Al-Qur’an “Maka Dirikanlah shalat Karena Tuhanmu dan berkorbanlah”, tanpa menghiraukan kemusyrikan orang-orang musrik dan tanpa menyertai mereka di dalam menyebut nama selain Allah atas qurban-qurban mereka. (more…)

Continue ReadingPERINTAH BERQURBAN DALAM AL-QUR’AN