HEWAN YANG BOLEH DIQURBANKAN
Hewan yang boleh diqurbankan itu sudah ada peraturan dan contoh dari Rosululloh SAW karena itu tidak boleh menggunakan semua jenis hewan untuk berqurban.
Kira-kira menurut teman-teman yang sholeh dan sholihah apa aja ya hewan-hewan yang boleh di qurbankan?
Apakah ayam? Atau ikan? Atau apa ya?
Pasti temen-temen disini sudah tahukan hewan-hewan apa aja yang boleh di Qurbankan, dan yang terpenting bukan qurban perasaan ya. Soalnya itu sudah lain cerita.. hahahaha…
Maka dari itu teman-teman, jika kalian ingin mengetahui kira-kira hewan apa sajakah yang di bolehkan dalam islam untuk di Qurbankan. Ayo sama-sama kita simak terus pembahasan berikut ini.